Laman

MUSYAWARAH CABANG (MUSCAB) III FPTI LHOKSEUMAWE 2015


Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) Pengurus Cabang Kota Lhokseumawe (Tanggal 2 Agustus 2015) telah melaksanakan Musyawarah Cabang (MUSCAB) III yang bertempat di Aula KONI Kota Lhokseumawe, Kegiatan yang meng-agendakan pergantian kepengurusan dari kepengurusan yang lama periode 2013 – 2015 ke kepengurusan baru periode 2015 – 2018 berjalan tertib dan lancar. Kesuksesan acara ini tentunya tidak lepas dari partisipasi dan dukungan dari seluruh elemen baik itu dari pengurus, para undangan dan juga dari pihak – pihak terkait lainnya.

Terpilih sebagai Ketua umum yaitu Suryadi, ST M.Eng dan Ketua Harian Jailani, ST. Semoga dengan kepengurusan yang baru ini, FPTI PENGCAB Kota Lhokseumawe bisa lebih baik lagi kedepannya untuk meneruskan agenda sebelumnya dan juga membuat program – program kerja yang mampu membawa olahraga panjat tebing untuk kedepannya lebih populer lagi, bisa menghasilkan pemanjat – pemanjat potensial yang akan membawa nama baik Kota Lhokseumawe khususnya dan Aceh pada umumnya.


PENULIS : Nadoutdoorlife - Zulkarnain Nad

Artikel MUSYAWARAH CABANG (MUSCAB) III FPTI LHOKSEUMAWE 2015 ini ditulis oleh Nadoutdoorlife Terima kasih telah membaca artikel ini, Silahkan di SHARE jika bermanfaat, sertakan link aktif jika ingin meng-copy atau tinggalkan KOMENTAR jika ingin bertanya.

Tidak ada komentar:

TANGGAPI ARTIKEL INI

Silahkan bertanya sesuai topik pembahasan atau memberi masukan. Penulis dengan senang hati akan menanggapi. Hanya komentar yang relevan yang akan ditampilkan.